LYRIC
Verse 1
Hai suami-suami yang ada di sini
Apakah kamu golongan sayang istri
Seperti Yesus setia sampai mati
KasihNya nggak pernah berhenti
Verse 2
Hai suami-suami yang ada di sini
Mengapa banyak suami takut istri
Karena kita suami suka simpan informasi
Rahasia nggak pernah dibagi
Verse 3
Hai suami-suami yang ada di sini
Istri-istri sangat butuh dicintai
Jadikan nomor satu dan s’lalu dimengerti
Pasti wajahnya berseri-seri
Chorus 1
Dengar para suami
Jaga mata jaga hati
Sayangilah istri, setia sampai nanti
Supaya Surga turun ke bumi
Chorus 2
Ingat para suami
Jangan banggakan prestasi
Bila kau tak bisa urus anak istri
Semuanya tiada berarti
Bridge
Kalau bisa sekali-sekali
Ajak liburan ke luar negeri
Beli perhiasan bikin dia happy
Kalau dia happy kamu makin happy
Comments are off this post